Fakultas Kehutanan dan Lingkungan

0251- 8621677

fahutan@apps.ipb.ac.id

Jalan Ulin, Kampus IPB Dramaga Bogor Jawa Barat 16680
05 Feb 2016

library Bogor Agricultural Institute forestry faculty

 

Perpustakaan Fakultas kehutanan IPB

Perpustakaan Fakultas Kehutanan IPB, saat ini mempunyai berbagai macam jenis koleksi untuk menunjang proses belajar mengajar mahasiswa  diantaranya koleksi Buku-buku ilmiah, textbook, jurnal, majalah, skripsi, thesis, disertasi, dll.

 

Data koleksi perpustakaan Fakultas Kehutanan IPB  tahun 2015

No

Jenis Koleksi

Jumlah

2015

Judul

Eksemplar

1.

Buku

5352

5420

2.

Skripsi

7205

7205

3.

Thesis

583

585

4.

Disertasi

106

106

5.

Jurnal tercetak DN dan LN

497

519

6.

Buletin dan, Majalah

1586

1608

7.

CD-R (Skripsi)

1930

1930

8.

CD-R (Thesis)

43

43

9.

CD-R (Disertasi)

17

17

JUMLAH

17319

17433

 

 

 

 

 

 

 

02 Feb 2016

Ekspedisi Surili Himakova IPB Pecahkan Rekor Muri

Oleh: Rizka Sya’bana Azmi (syabanarizka@gmail.com)

Himpunan Mahasiswa Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata (HIMAKOVA), Fakultas Kehutanan-IPB.

 

Ekspedisi Surili Himakova IPB Pecahkan Rekor Muri

Selasa (22/12/2015), perwakilan mahasiswa Himpunan Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata (HIMAKOVA) yakni Bangkit Maulana dan Rizka Sya’bana Azmi diundang oleh pihak Musium Rekor Indonesia (MURI) untuk menerima penghargaan Institut Prestasi Nusantara atas rekor Studi Konservasi Lingkungan oleh Mahasiswa Secara Berkelanjutan Terlama.

Read More